Update Informasi Ekosistem Laravel Terbaru dari Laracon US 2024 | WPU NEWS

Laracon adalah konferensi penting untuk pengembang Laravel, tempat berbagi inovasi dan update terbaru dalam ekosistemnya.

Hello everyone, welcome back to the WPU channel with me, Sandika Gali. In this video, we will discuss some information from a pretty cool event called Laracon. So, maybe this video will go into the WPU News playlist, where I provide the latest news about technology updates. / Halo teman-teman semua, selamat datang kembali di channel WPU bersama saya, Sandika Gali. Di video kali ini, kita akan membahas sebuah informasi dari sebuah event yang cukup keren yang dinamakan Laracon. Jadi, mungkin video ini akan masuk ke playlist WPU News, di mana saya memberikan berita-berita terbaru seputar update-update teknologi.

So, for those who don't know yet, Laracon is a conference from the Laravel Framework that is usually held annually, even several times a year. It contains the latest information about Laravel and its ecosystem. This is similar to Google which recently had Google I/O or Apple which also has Apple Event, where they inform about their latest technology releases. / Nah, jadi buat yang belum tahu, teman-teman, Laracon itu adalah sebuah konferensi dari Framework Laravel yang biasanya diadakan setiap tahunnya, bahkan beberapa kali dalam satu tahun. Isinya adalah memberi tahu informasi terbaru seputar Laravel beserta ekosistemnya. Ini sama seperti Google yang kemarin punya Google I/O atau Apple yang juga punya Apple Event, di mana mereka memberitahu tentang rilisan-rilisan terbaru dari teknologi mereka.

A while ago, Laracon was held in America, and later we will discuss some cool stuff launched by the Laravel ecosystem, starting from the latest products, new extensions, and third-party applications to support Laravel applications to be even cooler. Curious about it? So, friends, watch this video until the end. / Beberapa waktu yang lalu, Laracon sudah diselenggarakan di Amerika, dan nanti kita akan bahas beberapa hal keren yang diluncurkan oleh ekosistem Laravel, mulai dari produk terbaru, extensions terbaru, dan aplikasi pihak ketiga untuk mendukung aplikasi Laravel supaya lebih keren lagi. Penasaran seperti apa? Makanya, teman-teman tonton video ini sampai akhir.

But before we get into the discussion, I want to say thank you first to our sponsor for this video, which is kelasfullstack.id. So, for those who don't know, kelasfullstack.id is an online class for friends to learn to become a fullstack web developer. Inside, friends can get quite complete materials, from the basics for beginners to advanced levels. / Tapi sebelum kita masuk ke pembahasannya, saya mau ucapkan terima kasih dulu kepada sponsor kita untuk video kali ini, yaitu kelasfullstack.id. Jadi, buat teman-teman yang belum tahu, kelasfullstack.id ini adalah sebuah kelas online untuk teman-teman belajar menjadi seorang fullstack web developer. Di dalamnya, teman-teman bisa mendapatkan materi yang cukup lengkap, mulai dari dasar untuk pemula sampai dengan tingkat lanjutan.

If friends look at the learning facilities, the total material reaches 1000 learning materials in the form of videos. The total duration reaches more than 92 hours for study hours. If friends later join, they will get a lot of facilities, such as lifetime access, Q&A forums, weekly live online consultations, groups, and for every material or course completed, friends will get a completion certificate. / Kalau teman-teman lihat di fasilitas belajarnya, total materinya ada sampai dengan 1000 materi pembelajaran dalam bentuk video. Durasi totalnya mencapai lebih dari 92 jam untuk jam belajar. Jika teman-teman nanti bergabung, akan mendapatkan banyak sekali fasilitas, seperti akses seumur hidup, forum tanya jawab, konsultasi online mingguan secara live, grup, dan setiap menyelesaikan materi atau course-nya, teman-teman akan mendapatkan sertifikat penyelesaian.

The material is very complete, starting from the introduction of front-end programming to back-end, as well as case studies. Importantly, we will create many projects that we can use as our portfolio. Well, the material is very comprehensive and will continue to be updated along with technological developments. If friends want to see more details, there is a syllabus view section here, where we can know what is in this course and what is new and upcoming. / Materinya ini lengkap banget, mulai dari pengenalan pemrograman front end sampai dengan back end, serta studi kasus. Yang penting, kita akan membuat banyak proyek yang bisa kita jadikan sebagai portfolio kita. Nah, untuk materinya itu banyak banget dan akan terus di-update seiring dengan perkembangan teknologi. Jika teman-teman mau lihat lebih detail, ada di bagian lihat silabus di sini, di mana kita bisa tahu apa saja yang ada di dalam course ini dan apa yang baru serta upcoming yang lagi dibikin.

The chosen technology is also the latest technology, there is React, Next.js, Express, and also Laravel. So, it's quite complete, friends. If friends are interested, just click the join program button here. We can choose according to the learning path; want the front-end path or the back-end path. However, if you want to get everything, friends can choose the bundling package, so the price is much more economical than buying individually. / Teknologi yang dipilih juga merupakan teknologi terbaru, ada React, Next.js, Express, dan juga Laravel. Jadi, cukup lengkap, teman-teman. Jika teman-teman tertarik, langsung saja klik tombol gabung program di sini. Kita bisa memilih sesuai dengan jalur belajar; mau jalur front end atau jalur back end. Namun, jika mau mendapatkan semuanya, teman-teman bisa memilih paket bundling, sehingga harganya jauh lebih hemat daripada membeli satuan.

For individual, the price is approximately Rp 60,000 per learning path for front-end, Rp 50,000 for back-end, and Rp 560,000. However, if you want to get everything, friends only need to pay Rp 880,000 and already get all the access forever. So, if interested, just click join the program, later friends will be directed to the checkout page. Please complete your information. / Untuk satuan, kurang lebih harganya Rp 60.000 per jalur belajar untuk front end, Rp 50.000 untuk back end, dan Rp 560.000. Namun, jika mau mendapatkan semua, teman-teman cukup bayar hanya Rp 880.000 saja dan sudah mendapatkan semua aksesnya selamanya. Jadi, jika tertarik, langsung klik gabung program, nanti teman-teman akan diarahkan ke halaman checkout-nya. Silakan dilengkapi informasi teman-teman masing-masing.

Well, before checkout, if friends want to get a discount, there is a pretty big discount of 75% specifically for you WPU viewers. You can enter the coupon code September WPU. If you check, friends will get a discount of 75%. Remember, this is only valid for 3 days, from September 13, 2024 to September 15, 2024. Please take advantage of it! / Nah, sebelum checkout, jika teman-teman mau mendapatkan diskon, ada diskon cukup besar sebesar 75% khusus untuk kalian para penonton WPU. Kalian bisa memasukkan kode kuponnya September WPU. Jika kalian cek, teman-teman akan mendapatkan potongan sebesar 75%. Ingat, ini hanya berlaku selama 3 hari, mulai dari tanggal 13 September 2024 sampai dengan 15 September 2024. Silakan dimanfaatkan!

If friends have missed watching the video, don't worry. Friends can still get a discount of 65% by entering the coupon code Member WPU. So, friends see the price that needs to be paid becomes Rp 707,000 only. Okay, so once again, if friends are interested in becoming a fullstack web developer, just visit kelasfullstack.id or you can click the link in the video description for more information. / Jika teman-teman sudah kelewat menonton videonya, tidak usah khawatir. Teman-teman masih bisa mendapatkan diskon sebesar 65% dengan memasukkan kode kuponnya Member WPU. Jadi, teman-teman lihat harga yang harus dibayar menjadi Rp 707.000 saja. Oke, jadi sekali lagi, jika teman-teman tertarik untuk menjadi seorang fullstack web developer, langsung saja kunjungi kelasfullstack.id atau teman-teman bisa klik link yang ada di deskripsi video untuk informasi lebih lanjut.

Okay friends, let's get straight into the material. Before we discuss what is in Laracon, I will first discuss something equally interesting that emerged a few days after Laracon was held. / Oke, teman-teman, kita langsung masuk ke materinya. Sebelum kita bahas apa yang ada di dalam Laracon, saya akan bahas dulu yang tidak kalah menarik yang muncul beberapa hari setelah Laracon diadakan.

Laravel just secured a massive $57 million investment, propelling it to new heights and solidifying its status as the ultimate tool for full-stack web developers.

Starting from September 13, 2024 to September 15, 2024, please take advantage of it. Well, if you missed watching the video, don't worry, you can still get a 65% discount by entering the coupon code member wpu. So, you only need to pay Rp707,000. Okay, so once again, if you are interested in becoming a fullstack web developer, just visit fullstack.id class or click the link in the video description for more information. / Mulai dari tanggal 13 September 2024 sampai dengan 15 September 2024, silakan dimanfaatkan. Nah, kalau teman-teman sudah kelewat menonton videonya, tidak usah khawatir, teman-teman masih bisa mendapatkan diskon sebesar 65% dengan memasukkan kode kuponnya member wpu. Jadi, teman-teman lihat harga yang harus dibayar, yaitu Rp707.000 saja. Oke, jadi sekali lagi, jika teman-teman tertarik untuk menjadi seorang fullstack web developer, langsung saja kunjungi kelas fullstack.id atau teman-teman bisa klik saja link yang ada di deskripsi video untuk informasi lebih lanjut.

Okay, friends, let's get straight to the material. Before we discuss what's in Laracon, I will first discuss something equally interesting that came up a few days after Laracon was held, which is about the investment in Laravel. Friends, it's said that a company named Excel, an investment company, invested 57 million dollars in Laravel products and its open-source framework. So, Laravel as open source and its ecosystem received an investment of 57 million dollars. If we look at the exchange rate, that's equivalent to Rp800 billion. That's huge! / Oke, teman-teman, kita langsung masuk ke materinya. Sebelum kita bahas apa yang ada di dalam Laracon, saya akan bahas dulu yang tidak kalah menarik yang muncul beberapa hari setelah Laracon diadakan, yaitu mengenai investasi ke Laravel. Teman-teman, katanya ada perusahaan yang bernama Excel, sebuah perusahaan investasi, yang melakukan investasi sebesar 57 juta dolar ke produk-produk Laravel dan juga framework open source-nya. Jadi, Laravel sebagai open source dan ekosistemnya mendapatkan investasi sebesar 57 juta dolar. Jika kita lihat kursnya, itu setara dengan Rp800 miliar. Gede banget, ya!

On his blog, Taylor Otwell, who is the creator of Laravel and its CEO, mentioned that he received Series A funding from Excel. Here, Taylor Otwell still serves as the CEO and leader of Laravel. Laravel will be doubling down, meaning they will focus all in to create powerful products for a web artisan. We, the web artisans, according to Laravel. This supposedly started from the beginning of the year. / Di blognya, Taylor Otwell, yang merupakan pembuat Laravel dan CEO-nya, menceritakan bahwa dia menerima investasi Seri A dari Excel. Di sini, Taylor Otwell tetap berperan sebagai CEO dan pemimpin dari Laravel. Laravel itu akan doubling down, jadi dia akan fokus all in untuk membuat produk-produk yang powerful untuk seorang web artisan. Kita nih, web artisan, kalau kata Laravel. Ini katanya sudah dimulai sebenarnya dari awal tahun.

Well, if you know, Laravel was created by Taylor Otwell from the start of Laravel 1 in 2011. Taylor created Laravel because as a CodeIgniter user, he felt there were shortcomings, especially the lack of an authentication and authorization system. Rather than creating a login system for CodeIgniter, Taylor thought, why not create his own framework? That's why he made Laravel. After several years and several versions, he engaged one person, then two, and a few years later, they became four. Now, the total managers or employees are 35 people. / Nah, jika teman-teman tahu, Laravel itu dibuat oleh Taylor Otwell dari awal Laravel 1 pada tahun 2011. Taylor ini membuat Laravel karena sebagai pengguna CodeIgniter, dia merasa ada kekurangan di dalamnya, terutama tidak adanya sistem otentikasi dan otorisasi. Daripada membuat sistem login sendiri untuk CodeIgniter, Taylor berpikir, kenapa tidak bikin framework sendiri? Makanya, dia membuat Laravel. Setelah beberapa tahun dan beberapa versi, dia menggandeng satu orang, kemudian berdua, dan beberapa tahun kemudian menjadi berempat. Sekarang, total pengelolanya atau karyawannya sudah sebanyak 35 orang.

So now, Laravel is very large, and these 35 people manage various kinds of products, not just Laravel itself, but also its supporting premium products referred to as the Laravel ecosystem. If we look, the development of Laravel from the beginning of the year to now feels very rapid. Taylor is very happy to inform that Laravel has received 57 million dollars. He believes that Laravel is a very productive tool, or even the most productive, to create full stack applications. / Jadi, sekarang Laravel sudah besar banget, dan 35 orang ini mengelola berbagai macam produk, tidak hanya Laravel itu sendiri, tetapi juga produk-produk premium pendukungnya yang disebut dengan ekosistem Laravel. Jika kita lihat, perkembangan Laravel dari awal tahun sampai sekarang terasa sangat cepat. Taylor senang sekali untuk menginformasikan bahwa Laravel sudah mendapatkan 57 juta dolar. Dia percaya bahwa Laravel adalah sebuah tools yang sangat produktif, atau bahkan paling produktif, untuk membuat aplikasi full stack.

Next, we will discuss Laravel Cloud. This is one of the product results of the investment that will become a platform for shipping, which is releasing our product suitable for its community. One of the things I like about Laravel is its very cool community. Since partnering with Excel, they will shape the future of shipping and monitoring Laravel. / Selanjutnya, kita akan membahas Laravel Cloud. Ini adalah salah satu produk hasil investasi yang akan menjadi sebuah platform untuk melakukan shipping, yaitu merilis produk kita yang layak untuk komunitasnya. Salah satu hal yang saya suka dari Laravel adalah komunitasnya yang keren banget. Sejak berpartner dengan Excel, mereka akan membentuk masa depan dari shipping dan monitoring Laravel.

All this time, if we wanted to deploy, there were already tools, namely Laravel Forge, but it still used third-party applications. We still did the deployment on Digital Ocean or AWS, but the monitoring was through the Laravel Forge dashboard. Now, it seems it will be made dedicated, really owned by Laravel. Exciting, isn't it? Later we will discuss more details about Laravel Cloud. If you want to see the website, it is here, and there is also a very cool demo. I have watched it, and it will really be released and usable when later at Laracon EU. / Selama ini, jika kita ingin melakukan deployment, sudah ada tools-nya, yaitu Laravel Forge, tetapi itu masih menggunakan aplikasi pihak ketiga. Kita tetap melakukan deployment di Digital Ocean atau AWS, tetapi monitoringnya lewat dashboard Laravel Forge. Sekarang, sepertinya akan dibuat dedicated, benar-benar milik Laravel. Seru, ya? Nanti kita bahas detail mengenai Laravel Cloud. Jika teman-teman ingin melihat website-nya, ada di sini, dan ada demonya juga yang keren banget. Saya sih sudah menontonnya, dan ini akan benar-benar rilis dan bisa dipakai ketika nanti di Laracon EU.

Laracon EU will be held again in November. So, if you want to come, please do. It will be informed here during the Laravel Cloud launch, while providing the latest updates about Laravel. Currently, Laravel is still in version 11, and there hasn't been any latest updates. / Laracon EU akan ada lagi di bulan November. Jadi, jika teman-teman mau datang, silakan. Nanti akan diinformasikan di sini saat launching Laravel Cloud, sambil memberikan update terbaru mengenai Laravel. Saat ini, Laravel masih versi 11, dan belum ada update-an yang terbaru.

Laravel Cloud is set to revolutionize deployment, making it faster and easier for developers to ship applications in under a minute.

Laravel saat ini benar-benar akan dibuat dedicated gitu. Punyanya Laravel seru ya, nanti kita bahas detail mengenai Laravel. Jika teman-teman ingin melihat, website-nya ada di sini, ada demonya juga. Keren banget! / Laravel is really going to be made dedicated. Laravel's is fun, yeah, we'll discuss the details about Laravel later. If you want to see it, the website is here, and there's a demo too. It's really cool!

Saya sih sudah menontonnya, dan ini bakalan benar-benar rilis. Bakalan bisa dipakai ketika nanti di Laracon EU. / I've already watched it, and this is really going to be released. It will be usable at Laracon EU.

Ya, EU tuh di mana ya? Akan ada lagi nih di November, Laracon EU kayaknya sambil upgrade atau update Laravel-nya. / Yeah, where is EU? There will be another one in November, Laracon EU, probably with an upgrade or update of Laravel.

Karena biasanya kan Laravel tuh di-update-nya di akhir tahun. Oh, Laracon-nya di Australia. Jadi nanti November ada di Australia, silakan teman-teman kalau mau datang ya. / Because usually Laravel updates are at the end of the year. Oh, Laracon is in Australia. So, in November it will be in Australia, feel free to come if you can.

Nanti akan diinformasikan di sini mengenai launching Laravel Cloud, sambil kayaknya ngasih tahu update Laravel terbaru. / Information about launching Laravel Cloud will be provided here, possibly along with the latest Laravel updates.

Kalau sekarang, Laravel-nya masih Laravel 11, belum ada update yang signifikan. / For now, Laravel is still Laravel 11, there haven't been any significant updates yet.

Nah, terus katanya mungkin banyak yang khawatir, katanya kalau misalkan sebuah perusahaan open ini diinvest, apakah nanti misi dan visinya akan berubah? / Now, it is said that many might be worried, saying if an open company like this gets investment, will its mission and vision change?

Apakah nanti akan jadi pure business? Itu juga merupakan salah satu kekhawatiran saya sih. / Will it become purely business? That is also one of my concerns.

Kita tahu Laravel tuh open source, ya. / We know Laravel is open source, right?

Namun, katanya ada beberapa hal penting yang harus kita perhatikan sebagai pengguna Laravel. / However, it is said there are a few important things we need to consider as Laravel users.

Pertama, I'm not going anywhere, katanya si Taylor tidak ke mana-mana. / First, I'm not going anywhere, Taylor said he's not going anywhere.

Dia tetap memimpin Laravel sebagai CEO dan tetap bekerja dengan timnya untuk memastikan produknya delivered dengan baik. / He still leads Laravel as the CEO and continues to work with his team to ensure the product is well delivered.

Jika ada perubahan, jika ada update dari Laravel, tetap yang akan menerima pull request-nya itu tetap si Taylor, jadi enggak usah khawatir. / If there are changes, if there are updates from Laravel, the one who will still receive the pull requests will be Taylor, so no need to worry.

Yang kedua, kita tetap open source, ya. / Secondly, we remain open source, right?

Meskipun berpartner dengan Excel, mereka sudah hire lagi engineer-engineer untuk mendukung pengembangan open source-nya. / Even though we partnered with Excel, they have already hired more engineers to support the open-source development.

Jadi, katanya si Excel juga enggak terlalu mengendalikan, masih tetap dibebaskan ke core untuk tetap jadi sebuah aplikasi atau produk open source. / So, it is said that Excel does not control too much, it is still left to the core to remain an open-source application or product.

Nah, itu jadi ya informasinya. / So, that's the information.

Teman-teman harus tahu, sekarang Laravel itu diinvest dengan duit yang cukup besar sekali untuk bikin produk-produknya, termasuk Laravel Cloud ini. / You should know that now Laravel is being invested with quite a lot of money to make its products, including Laravel Cloud.

Mantap ya! Sekarang kita langsung bahas aja mengenai Laravel Cloud. / Great, right! Now let's directly discuss Laravel Cloud.

Kita coba kunjungi tadi website-nya, cloud.laravel.com, sudah ada website-nya, tapi masih belum bisa kita akses. / We tried to visit the website earlier, cloud.laravel.com, the website is already there but we still can't access it.

Katanya, early access baru nanti di akhir 2024. / It is said that early access will only be at the end of 2024.

Jadi, masa depan Laravel tuh enggak cuman fitur aja. Enggak cuman fitur-fiturnya, itu mendefinisikan ulang bagaimana kita berpikir dalam membangunnya. / So, the future of Laravel is not just about features. Not just its features, it redefines how we think in building it.

Kita percaya Laravel itu adalah, tadi ya, adalah sebuah cara yang paling produktif untuk bikin aplikasi full stack. / We believe Laravel is, as mentioned earlier, the most productive way to create full-stack applications.

Sepuluh tahun lalu ada yang namanya Forge. / Ten years ago, there was something called Forge.

Forge itu adalah aplikasi Laravel juga yang bisa digunakan untuk melakukan deployment, tapi ngebantu aja jadi perantara antara tempat kita deploy server dengan aplikasi Laravel kita. / Forge is also a Laravel application that can be used for deployment, but it just helps as an intermediary between where we deploy the server and our Laravel application.

Jadi, kita login ke Forge, nanti dari Forge-nya set up mau dideploy ke mana, ke AWS, ke Digital Ocean, atau ke server kita sendiri, misalnya. / So, we log in to Forge, then from Forge, set up where to deploy, to AWS, to Digital Ocean, or to our own server, for instance.

Jadi tetap jadi perantara, tapi dari sini kita bisa deploy, monitor, dan lain sebagainya. / So it still acts as an intermediary, but from here we can deploy, monitor, and so on.

Itu Forge. / That's Forge.

Berikutnya ada Vapor. / Next, there is Vapor.

Vapor itu aplikasi untuk bikin deployment yang serverless. / Vapor is an application for making serverless deployments.

Ini juga aplikasi yang masuk ke ekosistem Laravel. / This is also an application that is part of the Laravel ecosystem.

Nah, sekarang katanya mereka pengin yang lebih besar lagi, mentarget yang lebih tinggi lagi dari yang sebelumnya. / Now, it is said they want something even bigger, targeting higher than before.

Kita menghabiskan waktu lebih dari sepuluh tahun untuk mendengarkan apa yang developer mau, dan katanya simpel aja, yang developer mau itu ya hanya mau ship, hanya mau deploy aplikasi. / We spent more than ten years listening to what developers want, and it's simply said that what developers want is to just ship, just deploy applications.

Bahkan, dia penginnya di bawah satu menit. Satu menit itu udah plus sign up, katanya. / In fact, they want it in under one minute. One minute including sign-up, they say.

Sign up di situ, terus ke repo, klik deploy, terus langsung kita punya URL yang bisa diakses oleh umum. / Sign up there, then go to the repo, click deploy, then immediately we have a URL that can be accessed by the public.

Nah, ini menurut saya sangat keren banget, dan saya sangat berharap ada free tier-nya. / Now, I think this is really cool, and I really hope there's a free tier.

Ya, enggak apa-apa kecil lah, ya. / It's okay if it's small.

Enggak apa-apa kecil, terus enggak apa-apa database-nya mungkin hanya bisa SQLite, juga enggak apa-apa. / It's okay if it's small, and it's okay if the database can only be SQLite, that's fine too.

Yang penting kita punya tempat buat deploy aplikasi kita, jadi kita enggak perlu cari-cari lagi tempat yang deployment-nya susah gitu. / The important thing is that we have a place to deploy our application, so we don't have to look for a place where deployment is difficult.

Ini bawaannya Laravel yang sudah otomatis, kompatibel, sudah otomatis support. / This is Laravel's default which is already automatic, compatible, already automatically supported.

Mudah-mudahan sih ada gitu ya free tier-nya dengan segala keterbatasannya. / Hopefully, there is a free tier with all its limitations.

Enggak apa-apa, yang penting bisa deploy. / That's fine, the important thing is being able to deploy.

Saya sangat menantikan, dan saya yakin banyak teman-teman juga yang menantikan. / I am really looking forward to it, and I am sure many of you are too.

Jadi, silakan kunjungi website-nya, lalu teman-teman masukkan email di sini untuk join waitlist-nya supaya nanti kalau ada informasi, kita jadi orang yang dikasih tahu duluan. / So, please visit the website, then enter your email here to join the waitlist so that when there is information, we will be the first to know.

Oke? / Okay?

Ya, jadi ini informasi berikutnya mengenai Laravel Cloud yang cukup besar, makanya tadi investasinya juga gede kayaknya untuk menyiapkan infrastruktur si Laravel Cloud ini. / Yes, so this is the next information regarding Laravel Cloud which is quite significant, hence the large investment to prepare the infrastructure for Laravel Cloud.

Mantap, teman-teman! / Awesome, friends!

Next, ada berita apa lagi? / Next, what other news is there?

Nah, berikutnya sebetulnya banyak. / Well, next, actually there are many.

Laravel Cloud is coming with an official VS Code extension that will revolutionize your development experience, making it easier and more efficient than ever.

No need to look any further for a place that's difficult to deploy. This comes with Laravel which is already automatically compatible and supported. Hopefully, there's a free tier despite all its limitations. No problem, as long as we can deploy. So, I'm really looking forward to this, and I believe many friends are looking forward to it as well. Please visit the website, then friends can enter their email here to join the waitlist so that if there's information, we are the first ones to be told./Tidak perlu cari-cari lagi tempat yang deployment-nya susah. Ini bawaannya laravel yang sudah otomatis kompatibel dan support. Mudah-mudahan sih ada free tier-nya dengan segala keterbatasannya. Enggak apa-apa, yang penting bisa deploy. Jadi, ini saya sangat menantikan, dan saya yakin banyak teman-teman juga yang menantikan. Silakan kunjungi website-nya, lalu teman-teman masukkan email di sini untuk join waitlist-nya supaya nanti kalau ada informasi, kita jadi orang yang dikasih tahu duluan.

Okay, so this is the next information about Laravel Cloud which is quite big, right? That's why earlier the investment was also big to prepare the infrastructure of this Laravel Cloud. Awesome, friends! So, what's the next news?/Oke, jadi ini informasi berikutnya mengenai Laravel Cloud yang ya cukup besar, lah ya. Makanya tadi investasinya juga gede kayaknya untuk menyiapkan infrastruktur si Laravel Cloud ini. Mantap, teman-teman! Selanjutnya, ada berita apa lagi?

Well, next, there is actually a lot of information at Laracon, but I will take some that are relevant to me and this channel only. One interesting thing is that Laravel is going to make an official VS Code extension. Well, I really want to know about this. If friends want to see it, it's mentioned at what minute in the Laravel video. You can just visit it, later I will put the link in the description of this video. It explains the usage of the VS Code extension. Currently, we install a lot of extensions from different providers, then we install them one by one. They are not necessarily compatible, and it's not certain if Laravel has an update, these get updated./Nah, berikutnya sebetulnya banyak banget informasi yang ada di Laracon, tetapi saya akan ambil beberapa yang relevan buat saya dan channel ini saja. Salah satu yang menarik adalah Laravel mau bikin official VS Code extension. Nah, ini juga saya pengen tahu banget. Kalau misalkan teman-teman mau lihat itu, ada di menit ke berapa di video dari Laravel. Teman-teman bisa kunjungi saja, nanti linknya saya taruh di deskripsi video ini. Di sana disampaikan tentang penggunaan dari extension VS Code. Saat ini, kita menginstal extension-nya banyak dan dari provider yang berbeda, terus kita nginstalnya satu-satu. Itu belum tentu saling kompatibel, dan belum tentu kalau Laravel-nya ada update, ini di-update.

But later the extension will be truly official and its features are cool, so it feels like we are using PHP Storm. Well, actually developing Laravel is more comfortable using PHP Storm. Yes, but PHP Storm is a paid tool. Secondly, we are more familiar with VS Code. So, this is an extension that we as Laravel developers have been waiting for a long time./Tapi nanti extension-nya itu benar-benar official dan fitur-fiturnya keren, jadi seolah-olah kita seperti menggunakan PHP Storm. Nah, sebenarnya untuk melakukan development Laravel itu lebih enak pakai PHP Storm. Ya, tetapi kan PHP Storm itu satu berbayar. Terus yang kedua, kita lebih familiar dengan VS Code. Jadi, ini adalah extension yang sebetulnya sudah lama kita tunggu sebagai developer Laravel.

Inside it, there are features such as we can know the context of our project. So, if there's an error in which file, other files can know. We can directly click on a file. For example, if we visit a file, such as from config, we can control-click to enter a different file directly to the targeted line. So, not only entering the file, but we can go directly to the line we are accessing. If we write something wrong, we control-click directly to the line. This is really cool!/Di dalamnya ada fitur-fitur seperti kita bisa tahu konteks dari project kita. Jadi, kalau ada error di file yang mana, file yang lain bisa tahu. Kita bisa langsung ngeklik sebuah file. Misalkan kita mengunjungi sebuah file, contohnya dari config, kita bisa control klik masuk ke dalam file yang berbeda langsung ke baris yang dituju. Jadi, enggak hanya masuk ke file-nya, tetapi kita bisa langsung ke baris yang lagi kita akses. Kalau kita salah menuliskan sesuatu, kita control klik langsung pindah ke barisnya. Ini menurut saya keren banget!

If we have an error, VS Code also immediately knows where the error is, and how to fix it. Just right-click, friends, there's an error here, we right-click, then there's a quick fix which directly adds a variable in the env. Different files, different places, but the extension immediately knows which part should be fixed. This includes managing namespaces, managing uncalled classes. It will be very beneficial. This we can't use yet, once again maybe only during Laracon in EU, yes the one in Australia. So, let's wait together. I'm sure this is very beneficial./Kalau kita ada error, VS Code-nya juga langsung tahu errornya ada di mana, terus cara memperbaikinya gimana. Tinggal nanti klik kanan, teman-teman, ini ada yang error di sini, kita klik kanan, terus ada quick fix langsung ditambahkan variabel di env-nya. Itu kan beda file, beda tempat, tetapi extension-nya langsung tahu bagian mana yang harus diperbaiki. Ini termasuk kayak kita mengatur namespace, kita mengatur kelas-kelas yang belum terpanggil. Pokoknya akan sangat bermanfaat sekali. Ini belum bisa kita pakai, sekali lagi baru bisa dipakai kayaknya sih pas nanti di Laracon yang EU tadi, ya yang di Australia. Jadi, mari kita sama-sama nantikan. Saya yakin ini bermanfaat banget.

Okay, and lastly what I want to discuss is about Livewire's new UI kit, which is Flux UI. Flux UI is made by the same person who made Livewire, which is Caleb Porzio. He made a UI kit which I think is great. Even though this UI kit is for Livewire, and until now we haven't learned Livewire, I'm very interested in this UI kit because it's very compatible with Livewire, which we know is very compatible with Laravel. It can already be accessed on the website, but it's still preorder and quite expensive. However, I think this UI kit is very good./Oke, dan terakhir ini yang mau saya bahas adalah mengenai UI kit punyanya Livewire yang baru, yaitu Flux UI. Flux UI ini yang bikin sama juga dengan yang bikin Livewire, yaitu Caleb Porzio. Dia bikin UI kit yang menurut saya cakep banget. Walaupun ini UI kit-nya untuk Livewire, dan sampai saat ini kita belum belajar Livewire, saya sangat tertarik dengan UI kit ini karena ini sangat kompatibel dengan Livewire, yang mana kita tahu Livewire itu kompatibel banget sama Laravel. Sekarang sudah bisa diakses web-nya, tetapi masih preorder dan memang harganya cukup mahal. Namun, menurut saya ini bagus banget UI kit-nya.

Well, for the demo itself, you can just see it in this video, and you will surely feel the same as I do that this UI kit is really cool. My hope is that we can taste the free version like other UI kits, such as Tailwind UI for example, or Flowbite. For example, there's a free version that we can try, but if it's not complete or want more details, then we can buy the paid version. But it seems until now we still have to buy it, yes, to use it we have to pre-order and we can't try it yet. But if you want to know, please just watch the video here./Nah, untuk demonya sendiri, teman-teman bisa lihat saja di video ini, dan kalian pasti akan merasa hal yang sama dengan saya bahwa ini UI kit-nya keren banget. Harapan saya sih kita bisa mencicipi yang versi gratisannya seperti UI kit-UI kit yang lain, seperti Tailwind UI misalnya, atau Flowbite. Misalnya ada versi yang gratisan yang bisa kita coba, tetapi kalau misalkan kurang lengkap atau pengin yang lebih detail, baru kita bisa beli yang versi berbayarnya. Tapi kayaknya sampai saat ini kita masih harus beli, ya, untuk pakai kita harus pre-order dan ini belum bisa kita coba. Tapi kalau teman-teman pengin tahu, silakan tonton saja videonya di sini.

Okay, friends, so that was a bit of a discussion about what's at Laracon, information about what new technologies are in the Laravel ecosystem. Hopefully, it makes friends who are learning Laravel and coding Laravel more interested in exploring Laravel again. Because I believe in the future this Laravel ecosystem will grow bigger, its users will increase, and I believe its features will get even cooler./Oke, teman-teman, jadi itu tadi sedikit pembahasan mengenai apa yang ada di Laracon, informasi mengenai teknologi-teknologi baru apa saja yang ada di dalam ekosistemnya Laravel. Mudah-mudahan bikin teman-teman yang lagi belajar Laravel dan lagi ngoding Laravel semakin tertarik untuk ngulik Laravel lagi. Karena saya yakin ke depannya ekosistem Laravel ini akan semakin besar, penggunanya bakal semakin banyak, dan saya yakin fitur-fiturnya juga akan semakin keren lagi.

Before I end, I would like to thank kelas fullstack.id once again for sponsoring this video. Again, for those of you looking for online classes to become a fullstack developer, don't hesitate to visit kelasfullstack.id to get all the learning materials. Don't forget, you can enter the coupon code September WPU to get a 75% discount for 3 days, from today, September 13th, until September 15th. Outside of those days, you can still get a 65% discount by entering the coupon code member WPU. It's really worth it, friends!/Sebelum saya akhiri, kembali saya mengucapkan terima kasih kepada kelas fullstack.id yang sudah sponsorin video ini. Sekali lagi, buat teman-teman yang lagi cari-cari kelas online untuk belajar menjadi seorang fullstack developer, jangan ragu untuk kunjungi saja kelasfullstack.id untuk dapetin semua materi pembelajarannya. Jangan lupa, teman-teman bisa masukkan kode kuponnya September WPU kalau mau dapetin diskon sebesar 75% khusus untuk 3 hari, mulai dari hari ini, 13 September, sampai dengan tanggal 15 September. Di luar hari tersebut, teman-teman tetap bisa dapetin diskon 65% dengan cara masukkan kode kuponnya member WPU. Jadi, lumayan banget, teman-teman!

For more detailed information, please check the link in the description of this video. Or if you want to learn this Laravel framework from scratch, you can register for the Laravel learning class that I and Kang Reza Kurniawan will create. You can visit the website at belajarlaravel.id. Here we will learn Laravel from zero to being able to create a complete Laravel application that can be used for production. The class is being prepared, so friends, please visit the website belajarlaravel.id and fill in your data here to get information about the progress of the class creation./Untuk informasi lebih detail, silakan teman-teman cek saja link yang ada di deskripsi video ini. Atau kalau misalkan teman-teman mau belajar framework Laravel ini dari awal, teman-teman bisa daftar di kelas belajar Laravel yang akan dibuat oleh saya dan juga Kang Reza Kurniawan. Teman-teman bisa kunjungi website-nya di belajarlaravel.id. Di sini kita akan belajar Laravel dari nol sampai bisa membuat aplikasi Laravel yang lengkap dan bisa digunakan untuk production. Kelasnya lagi kami siapkan, jadi teman-teman silakan kunjungi dulu website-nya belajarlaravel.id dan isi data diri kalian di sini untuk dapatkan informasi mengenai progres pembuatan kelasnya.

Okay, so that's it, friends, for the information in this WPU News. Hopefully, it's beneficial. We will meet again in the next episode which will surely be more exciting. I am SG, saying goodbye, and as usual, friends, don't forget semicolon./Oke, jadi sekali lagi itu saja, teman-teman, untuk informasi di WPU News kali ini. Mudah-mudahan bermanfaat. Kita akan ketemu lagi di episode berikutnya yang pasti lebih seru lagi. Saya SG kali pamit, dan seperti biasa, teman-teman jangan lupa titik koma.

ย